Dalam memenuhi kebutuhan Jasa Kontraktor dan bahan konstruksi bangunan, banyak yang bisa kami aplikasikan dengan Sandwich Panel / Panel Dinding Leora Panel berkualitas di proyek Anda.
Rumah Pre-Fabricated
Struktur Rangka Baja
Dinding Exterior dan Interior
Hunian Rumah
Perkantoran
Ruko dan Mall
Indekost
Warehouse
Pabrik Produksi
Rumah Sakit
Gedung Bertingkat
Mengapa Memilih PANEL LEORA?
Panel Leora merupakan solusi terbaik untuk panel dinding bangunan anda, dibuat secara pabrikasi dengan sistem kami sendiri sehingga kualitas tetap terjaga dan cepat dalam proses pemasangannya.
METODE PEMASANGAN PANEL BETON KUAT
Metode pemasangan yang dimaksud adalah metode umum untuk pemasangan panel dinding / panel lantai , finishing dapat dimodifikasi sesuai dengan kebutuhan konsumen.
Panel Dinding yang akan dipasang pintu, jendela atau bagian terbuka lainnya dapat disesuaikan dengan cara memotong Panel Dinding Leora tersebut menggunakan gerinda potong.
Pasang bottom plate (C-Channel 60) diatas sloof menggunakan paku 5” (Inch) setiap 1 meter
Aplikasikan perekat pada bagian bawah panel dinding bosspanel yang akan dipasang diatas sloof
Aplikasikan perekat pada setiap sisi panel dinding Leora yang akan disambung (gunakan angkur dibagian bawah dinding setelah dipastikan dinding berdiri tegak).
Panel dinding Leora dipasang dengan pola zig-zag, sebagai contoh jika tinggi tembok 300 cm gunakan panel dengan ukuran 240 cm + 60 cm (paku dipasang diagonal disetiap sambungan dinding panel).
Gerinda pada sambungan panel untuk pemasangan listrik dan air (bila diperlukan).
Pasang top plate (C-Channel 60) jika seluruh panel dinding telah dipasang.
Tambahkan fiber tape 50 mm untuk memperkuat sambungan dan lapiskan dengan compound untuk mendapatkan hasil yang maksimal.